Alhamdulillah, Puji syukur kepada Allah SWT, akhirnya saya bisa mencapai 100 entity pada 30 November 2021.
Terimakasih kepada YBDXPI atas apresiasi penghargaan berupa plakat New Star yg sudah diberikan.
Ini sangat berarti bagi saya untuk menambah spirit untuk terus mengejar new entity.
Terima kasih untuk YE1AR OM Budi sebagai President YBDXPI & team YBDXPI yang telah memberikan semangat dan support selama ini.
Terimakasih untuk sharing session/ webinar yg sering dilakukan ini sangat membantu sekali.
Ucapan terima kasih juga kepada YB1KK sebagai sponsor plakat semoga selalu di limpahkan rezeki yang barokah, Aamiin.
Sukses selalu YB-Land DX Passion Is ” Keep High Spirit For New Entity “
73, de YD1BTK – Rakhmat Sutardo